Sabtu, 30 Desember 2017

Israel Tarik Diri Dari UNESCO



Khabaruna - Israel telah mengajukan pemberitahuan untuk menarik diri dari Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO). Ini dilakukan mengikuti langkah Amerika Serikat (AS).


Kamis, 28 Desember 2017

Presiden Siapkan Beasiswa Untuk Para Guru



Khabaruna - Presiden Joko Widodo akan memberikan beasiswa kepada para guru untuk mengikuti pelatihan taraf internasional. Beasiswa diprioritaskan kepada para guru atau dosen yang memiliki keterampilan khusus.


Rabu, 27 Desember 2017

Arab Saudi Terbitkan Visa Turis Awal 2018



Khabaruna - Pemerintah Arab Saudi berencana mengeluarkan visa turis pada kuartal pertama 2018 mendatang. Langkah ini merupakan pertama kalinya buat Arab Saudi mengeluarkan visa turis, seiring dengan berbagai reformasi di bidang ekonomi dan sosial yang tengah terjadi di Arab Saudi.


Sabtu, 23 Desember 2017

MUI Nilai Boikot Produk AS Harus Lebih Disuarakan



Khabaruna - Majelis Ulama Indonesia (MUI) menilai gerakan memboikot produk AS dan Israel harus lebih disuarakan. Hal tersebut demi mendukung Palestina.


Jumat, 22 Desember 2017

PBB Tolak Pengakuan AS Atas Yerusalem



Khabaruna - Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menolak klaim sepihak Amerika Serikat atas Yerusalem sebagai Ibu Kota Israel. Resolusi ini disepakati melalui Sidang Majelis Umum (SMU) PBB.


Kamis, 21 Desember 2017

Apa Sikap Arab Saudi dalam Voting Soal Yerusalem?



Khabaruna - PBB akan segera mengadakan voting terkait rancangan resolusi untuk menolak secara sepihak pengakuan Amerika atas Yerusalem sebagai ibu kota Israel. Posisi sejumlah negara sudah punya posisi tegas sebelum mengambil keputusan nanti.


Rabu, 20 Desember 2017

Bahasa Daerah Direvitalisasi untuk Cegah Kepunahan



Khabaruna - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan merevitalisasi dan mengonservasi sejumlah bahasa daerah, mulai dari yang berstatus aman hingga terancam punah, untuk mencegah kepunahan.


Sabtu, 16 Desember 2017

Ini Ulama dan Tokoh yang akan Orasi di Aksi Bela Palestina



Khabaruna - Aksi Bela Palestina yang dikomandoi Majelis Ulama Indonesia (MUI) siap digelar Ahad (17/12) besok sejak waktu Subuh. Panitia pun telah mendata ulama dan tokoh yang akan tampil dan menyampaikan orasi.


Rabu, 13 Desember 2017

KPAI Segera Panggil Penerbit Buku SD 'Yerusalem Ibu Kota Israel'



Khabaruna - Ada buku pelajaran kelas 6 SD yang menyebut Yerusalem sebagai Ibu Kota Israel. Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) berencana memanggil penerbit buku itu.


Minggu, 10 Desember 2017

Makam Berumur 3.500 Tahun Ditemukan di Tepi Sungai Nil



Khabaruna - Mesir mengumumkan penemuan dua kuburan kecil di Kota Luxor bagian selatan. Kuburan tersebut diperkirakan berusia 3.500 tahun.


Sabtu, 09 Desember 2017

MUI Bicara Cara Bikin Keder AS soal Yerusalem



Khabaruna - Ketua Bidang Hubungan Luar Negeri Majelis Ulama Indonesia Muhyiddin Junaidi menyarankan agar Indonesia memutuskan hubungan diplomatik dengan Amerika Serikat jika Presiden Amerika Serikat Donald Trump tetap tak mencabut keputusan pengakuan Yerusalem sebagai ibu kota Israel.


Jumat, 08 Desember 2017

Presiden Prancis Menyesalkan Keputusan Donald Trump



Khabaruna - Presiden Prancis Emmanuel Macron menyesalkan keputusan keputusan Presiden Amerika Serikat Donald Trump yang mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel. Macron dengan tegas menyatakan tidak akan pernah mendukung keputusan Trump.


Rabu, 06 Desember 2017

Raja Salman: Trump Picu Amarah Muslim Dunia


Khabaruna - Raja Arab Saudi, Raja Salman bin Abdulazis kecewa dengan keinginan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump yang akan mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel. Bahkan Raja Salman menyebut Trump telah menyulut amarah muslim dunia.



Selasa, 05 Desember 2017

Mana yang Lebih Pintar, Anjing atau Kucing? Ini Kata Sains



Khabaruna - Biasanya seseorang punya pilihan, mereka lebih suka anjing atau kucing. Jarang manusia menyukai kedua hewan ini bersamaan sebagai binatang peliharaan mereka.